Selasa, 20 Maret 2012

Menggambar

Menurut Ernest R. Hilgard dalam Sumardi Suryabrata (1984) belajar merupakan proses perbuatan yang dilakukan dengan sengaja, yang kemudian menimbulkan perubahan, yang keadaannya berbeda dari perubahan yang ditimbulkan oleh lainnya. Sifat perubahannya relatif permanen, tidak akan kembali kepada keadaan semula. Sama halnya dengan apa yang aku alami, aku merasa belajar apabila telah menemukan sesuatu yang baru dalam mindset-ku. Tak lupa pula aku bersyukur kepada ALLAH SWT yang selalu memberikanku kesempatan untuk terus belajar.
Semester ini, aku mendapat pelajaran desain dan animasi grafis. Pelajaran yang asing pada awalnya ditelingaku. Beruntung aku setelah kuliah di UMM mendapatkan pelajaran ini. Yah walaupun tidak hebat-hebat banget aku dibidang ini, tetapi sangat besar pengaruhnya dalam hidupku. Ini adalah hasil dari beberapa ciptaan yang dapat aku buat dari software photoshop. Mohon maaf jika ada salah kata dan saya tidakbermaksud merendahkan siapa pun tentang adanya gambar ini. Terima kasih. ^_^

Karya Pertamaku:

Ini yang ke-2, aku dipercayai untuk membuat brosur di suatu acara:

Dan ini yang selanjutnya:

Tidak ada komentar: